Pengaturan

Gambar

Lainnya

Tentang KASKUS

Pusat Bantuan

Hubungi Kami

KASKUS Plus

© 2024 KASKUS, PT Darta Media Indonesia. All rights reserved

kabutingployAvatar border
TS
kabutingploy
Among Us, Sebuah Game yang Membuat Perselingkuhan dan Fitnah
Nah halo teman-teman! Kembali lagi dengan kabutingploy!
Hari ini agan akan membahas tentang game AMONG US.
Sudah lihat dari judulnya game ini memproduksi kefitnahan dan sebuah perselingkuhan ya... perselingkuhan sama pacar?! Eh, langsung saja ke penjelasannya...

Memang lagi apa? Nih crewmate lagi main FF...
Nah, ada tidak dari semua orang disini tahu game Among Us? Nah kita simak kalau ada yang tidak tahu membaca thread ini! Among Us punya banyak fitur lho


1. Mode-mode
Game Among Us mempunyai sebuah mode-mode untuk berubah. Nah, kalian mempunyai 2 pilihan, yaitu Impostor atau Crewmate. Tetapi, itu bukan pilihan, melainkan dipilih secara acak, bukan kalian yang pilih...





BEJOODDD!!!

2. Skin
Nah, sebenarnya game Among Us juga punya skin gan/sis! Lihat deh dari gambar yang ada FreeFirenya. Tetapi, kadang juga ada yang bayar untuk skinnya... seperti pet dan skin... pokoknya, aku tampilkan gambar tersebut...
Lihat 'kan? Ada ikon $ yang menunjukkan untuk membeli pet dan skin. Sebenarnya, kalau tidak salah... hat juga bayar lho... seperti membeli topi natal... yang halloween tidak bayar... menurut aku sih...

3. Karakter
Karakter sudah pasti selalu dikenal oleh pemain Among Us. Karakter di Among Us berbentuk seperti astronot, yang dimana bajunya dikenal juga berwarna seperti merah, biru, kuning, dll.

4. Ability
Nah, ini juga umum gan/sis! Ability di Among Us berbeda berdasarkan mode yang dipilih. Ability juga disebut kemampuan di Among Us. 
Kemampuan pada seorang Crewmate adalah:
* Mengerjakan task
* Mencari tahu siapa Impostornya
* Melapor mayat
* Bisa memakai barang-barang (juga sistem pesawat)
* Bisa memperbaiki sabotase
Kemampuan pada seorang Impostor adalah:
* Bisa membunuh seorang Crewmate
* Bisa menyabotase pesawat
* Bisa memalsukan task
* Bisa memakai barang-barang (juga sistem pesawat)
* Melapor mayat (kalau kegiatan ini dilakukan Impostor maka disebut self report)
* Bisa memperbaiki sabotase (kadang bisa palsu untuk memperbaikinya dan menyamar menjadi Crewmate)
* Bisa menutup pintu (tersedia di sabotase)
Jadi itulah kemampuan semuanya.

5. CCTV
CCTV merupakan fitur terbaik di Among Us, karena dia yang bisa melihat sebuah Impostor yang membunuh Crewmate. Tetapi Impostor harus pintar dalam melakukan pembunuhan terhadap Crewmate. Impostor harus membunuh Crewmate pada saat CCTV tidak berwarna titik merah di tempat kacanya (juga mungkin di tempat yang tidak ada CCTV). Sebelum menjadi seperti itu, Impostor harus cepat-cepat membunuh Crewmate yang ada di CCTV tersebut.
Nah, seperti inilah CCTV Among Us. Tetapi, mungkin bermain saja Among Us. Dan lihat bagaimana perbedaannya.

Spoiler for Among Us spoiler:



emoticon-Blue Guy Cendol (L)emoticon-Keep Posting Ganemoticon-DP 
BYE-BYE TEAM!
zeze6986
fightformyway
tien212700
tien212700 dan 3 lainnya memberi reputasi
4
3.9K
45
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Urutan
Terbaru
Terlama
GuestAvatar border
Guest
Tulis komentar menarik atau mention replykgpt untuk ngobrol seru
Komunitas Pilihan